Pengaruh Efektivitas Komunikasi Terhadap Pengambilan Keputusan Siswa Bersekolah di SMP Negeri 1 Pendopo Barat

PUSPITA, DESI and Alfatih, Andy (2020) Pengaruh Efektivitas Komunikasi Terhadap Pengambilan Keputusan Siswa Bersekolah di SMP Negeri 1 Pendopo Barat. Pengaruh Efektivitas Komunikasi Terhadap Pengambilan Keputusan Siswa Bersekolah di SMP Negeri 1 Pendopo Barat, 4 (1).

[thumbnail of 21294-Article Text-49773-56792-10-20220414.pdf] Text
21294-Article Text-49773-56792-10-20220414.pdf - Published Version

Download (212kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada pengaruh efektivitas komunikasi terhadap pengambilan keputusan siswa bersekolah di SMP Negeri 1 Pendopo Barat serta untuk mengetahui berapa besarnya pengaruh efektivitas komunikasi terhadap pengambilan keputusan siswa bersekolah di SMP Negeri 1 Pendopo Barat. Jenis penelitian skripsi ini adalah penelitian deskriptif kuantitatif. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini adalah dengan penyebaran kuisioner, observasi dan dokumentasi. Peneliti menggunakan teori efektivitas komunikasi dari Josep A. Devito, yaitu keterbukaan, empati, sikap mendukung, sikap positif, serta kesetaraan. Kemudian mengenai teori pengambilan keputusan, peneliti menggunakan teori Ibnu Syamsi yaitu penerimaan dan kualitas keputusan. Hasil penelitian diperoleh bahwa adanya pengaruh efektivitas komunikasi terhadap pengambilan keputusan siswa bersekolah di SMP Negeri 1 Pendopo Barat sebesar 32,7%.

Item Type: Article
Subjects: H Social Sciences > HM Sociology > HM701 Social systems
Divisions: 07-Faculty of Social and Politic Science > 63002-Public Administration (S3)
Depositing User: Andy Alfatih
Date Deposited: 07 May 2023 03:48
Last Modified: 07 May 2023 03:48
URI: http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/100285

Actions (login required)

View Item View Item