Struktur komunitas Moluska (Bivalvia dan Gastropoda) di Muara Musi, Sumatera Selatan

Rozirwan, Rozirwan (2021) Struktur komunitas Moluska (Bivalvia dan Gastropoda) di Muara Musi, Sumatera Selatan. Jurnal Penelitian Sains, 23 (1). pp. 52-60. ISSN 1410-7058 (Submitted)

[thumbnail of Struktur komunitas Moluska (Bivalvia dan Gastropoda) di Muara Musi, Sumatera Selatan] Text (Struktur komunitas Moluska (Bivalvia dan Gastropoda) di Muara Musi, Sumatera Selatan)
21-N-Struktur komunitas Moluska (Bivalvia dan Gastropoda) di Muara Musi.pdf

Download (402kB)

Abstract

Muara Sungai Musi, Sumatera Selatan merupakan tempat bermuaranya aliran Sungai Musi. Akibat banyaknya kegiatan manusia di perairan Muara Sungai Musi, berpotensi terjadinya pencemaran lingkungan yang sangat berpengaruh pada kelangsungan hidup komunitas moluska. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi jenis dan menganalisis komunitas moluska serta menganalisis hubungan parameter fisika-kimia dengan komunitas moluska. Hasil penelitian menunjukkan terdapat 7 spesies moluska dimana dikelompokkan menjadi 2 kelas yaitu Bivalvia dan Gastropoda. Hasil analisis substrat sedimen rata-rata memiliki substrat lempung. Komunitas moluska menunjukkan nilai keanekaragaman (H’0,56<H<1,24). Tingkat keseragaman (E=0,29-0,64). Dominansi (C=0,33-0,63). Berdasarkan analisis PCA diidentifikasi variable penciri adalah DO, pasir, suhu, salinitas dan pH

Item Type: Article
Subjects: #3 Repository of Lecturer Academic Credit Systems (TPAK) > Articles Access for TPAK (Not Open Sources)
Divisions: 08-Faculty of Mathematics and Natural Science > 54241-Marine Science (S1)
Depositing User: Dr. Rozirwan S.Pi., M.Sc
Date Deposited: 26 May 2023 23:29
Last Modified: 26 May 2023 23:29
URI: http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/105460

Actions (login required)

View Item View Item