Partisipasi Petani Plasma Pola Kemitraan PIR-Trans Kelapa Sawit di Sumatera Selatan

Wildayana, Elisa and Zahri, Imron and Mulyana, Andy and Husin, Laila (2013) Partisipasi Petani Plasma Pola Kemitraan PIR-Trans Kelapa Sawit di Sumatera Selatan. In: Prosiding Seminar Nasional "Kemitraan Dalam Mengembangkan Agribisnis Berbasis Sumberdaya Lokal". Badan Penerbitan Perhimpunan Ekonomi Pertanian Indonesia (PERHEPI), Palembang, pp. 1-8. ISBN 978-979-8420-13-9

[thumbnail of Partisipasi.......pdf]
Preview
Text
Partisipasi.......pdf

Download (8MB) | Preview
[thumbnail of Sertifikat_No.015-SEMNAS_PERHEPI-II-IV-2013.pdf]
Preview
Text
Sertifikat_No.015-SEMNAS_PERHEPI-II-IV-2013.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah : 1) menganalisis partisipasi petani plasma anggota KUD pola Kemitraan PIR-Trans kelapa sawit, 2) menganalisis pendapatan usahatani petani plasma PIR-Trans kelapa sawit dan 3) menganalis hubungan partisipasi petani plasma PIR-Trans dengan pendapatan usahatani kelapa sawit di Sumatera Selatan. Penelitian ini dilakukan pada 140 petani plasma PIR-Trasns kelapa sawit sebagai anggota dari 4 (empat) KUD. Pengukuran partisipasi sebagai anggota KUD berdasarkan Peraturan Menteri Negara Koperasi dan Usaha Kecil Menengah Republik Indonesia (per.Men.No.06/M.KUKM/V/2006). Hasil penelitian menunjukan bahwa partisipasi petani plasma sebagai anggota KUD pada pola kemitraan PIR-Trans telah berhasil menciptakan hubungan petani mandiri yang dapat menyalurkan aspirasi petani plasma dengan perusahaan sebesar 92,6 dengan kriteria kriteria tinggi. Keberhasilan sudah tercapai dan program pola kemitraan yang dijalankan telah sesuai dengan tujuan perusahaan berdasarkan keterlibatan Instansi terkait dalam pelaksanakan, pengarahan dan petunjuk dalam pembangunan pola kemitraan. Pendapatan petani plasma pola kemitraan rata-rata sebesar Rp. 44,870 juta/kapling/tahun dengan kriteria tinggi. Ini mengindikasikan dengan adanya pola kemitraan terdapat korelasi positif antara partisipasi petani plasma sebagai anggota KUD dengan pendapatan yang didapatkan petani plasma PIR-Trans kelapa sawit di Sumatera Selatan.

Item Type: Book Section
Uncontrolled Keywords: Partispasi, Petani Plasma, Pola Kemitraan, PIR-Trans, Kelapa Sawit
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General) > S1-(972) Agriculture (General)
Divisions: 05-Faculty of Agriculture > 54204-Agronomy (Agricultural Sciences) (S1)
Depositing User: Nukmal Hakim
Date Deposited: 11 Oct 2019 04:05
Last Modified: 11 Oct 2019 04:05
URI: http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/10551

Actions (login required)

View Item View Item