PENGARUH PENGELASAN DENGAN NYALA API OKSI-ASETILEN TERHADAP SIFAT MEKANIK DAN STRUKTUR MIKRO PELAT LOGAM MUNTZ

Pratiwi, Diah Kusuma (2014) PENGARUH PENGELASAN DENGAN NYALA API OKSI-ASETILEN TERHADAP SIFAT MEKANIK DAN STRUKTUR MIKRO PELAT LOGAM MUNTZ. ft unsri.

[thumbnail of 2014 AVoER VI   PENGARUH PENGELASAN DENGAN_compressed.pdf] Text
2014 AVoER VI PENGARUH PENGELASAN DENGAN_compressed.pdf - Supplemental Material

Download (1MB)

Abstract

Perubahan panas secara cepat pada proses pengelasan berimbas pada perubahan sifat mekanik dan struktur mikro pada spesimen las. Pengelasan menggunakan oksi-asetilen merupakan metode pengelasan yang paling banyak digunakan untuk mengelas kuningan alpha-beta (muntz). Penelitian ini dilakukan untuk mengkaji pengaruh dari nyala api asetilen tersebut terhadap sifat mekanis dan struktur mikro pada pelat logam muntz. Berdasarkan pengujian kekerasan yang dilakukan, kekerasan pelat tanpa perlakuan adalah 78.37 VHN, sedangkan pada spesimen setelah perlakuan, nilai kekerasan meningkat menjadi 82.49 VHN.

Item Type: Other
Subjects: #3 Repository of Lecturer Academic Credit Systems (TPAK) > Articles Access for TPAK (Not Open Sources)
Divisions: 03-Faculty of Engineering > 21201-Mechanical Engineering (S1)
Depositing User: Dr. Ir. Diah Kusuma Pratiwi
Date Deposited: 31 Jul 2023 09:01
Last Modified: 31 Jul 2023 09:01
URI: http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/112810

Actions (login required)

View Item View Item