Similarity of_PERAN KONSELOR SEKOLAH DALAM INTERVENSI KRISIS PADA ANAK KORBAN TINDAK KEKERASAN SEKSUAL

Yosef, Yosef (2023) Similarity of_PERAN KONSELOR SEKOLAH DALAM INTERVENSI KRISIS PADA ANAK KORBAN TINDAK KEKERASAN SEKSUAL. Turnitin Universitas Sriwijaya. (Submitted)

[thumbnail of PERAN KONSELOR SEKOLAH DALAM INTERVENSI KRISIS PADA ANAK KORBAN TINDAK KEKERASAN SEKSUAL (1).pdf] Text
PERAN KONSELOR SEKOLAH DALAM INTERVENSI KRISIS PADA ANAK KORBAN TINDAK KEKERASAN SEKSUAL (1).pdf

Download (1MB)

Abstract

Tindak kekerasan seksual pada anak saat ini telah menjadi pemberitaan penting oleh berbagai media massa. Sebagai hasil pemberitaan tersebut telah mengubah persepsi masyarakat tentang pentingnya menaruh perhatian pada kasus ini, utamanya pada korban dan keluarganya. Korban tindak kekerasan sexual ternyata tidak terbatas pada remaja, tetapi juga anak-anak usia sekolah dasar dan bahkan anak usia dini. Tindak kekerasan seksual terhadap anak-anak berdampak signifikan terhadap perkembangan mereka, baik pada tataran perkembangan akademik, pribadi, maupun sosial. Intervensi krisis terhadap anak korban kekerasan seksual tertuju pada aspek medis, psikologis dan emosional, maupun sosiologis. Sekolah sebagai bagian dari kehidupan anak memiliki peran dalam memulihkan anak-anak korban tindak kekerasan seksual utamanya melalui konseling krisis. Layanan dimaksud bukan saja tertuju pada anak tetapi juga keluarga terkait dengan dampak sistemik tindak kekerasan ini. Kata Kunci: intervensi krisis, konselor sekolah, kekerasan seksual pada anak

Item Type: Other
Subjects: #3 Repository of Lecturer Academic Credit Systems (TPAK) > Results of Ithenticate Plagiarism and Similarity Checker
Divisions: 06-Faculty of Education and Educational Science > 86201-Counseling (S1)
Depositing User: Dr. Yosef Yosef
Date Deposited: 23 Jun 2023 07:59
Last Modified: 23 Jun 2023 07:59
URI: http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/113104

Actions (login required)

View Item View Item