PERENCANAAN ULANG PIT TAMBANG BATUBARA UNTUK MENCAPAI PRODUKSI SEBESAR 500.000 MT TAHUN 2014 DI BLOK KUNGKILAN PT. BUMI MERAPI ENERGI KABUPATEN LAHAT SUMATERA SELATAN

QHALIFAH, MUHAMMAD REZA and Ibrahim, Eddy and Asyik, Makmur (2014) PERENCANAAN ULANG PIT TAMBANG BATUBARA UNTUK MENCAPAI PRODUKSI SEBESAR 500.000 MT TAHUN 2014 DI BLOK KUNGKILAN PT. BUMI MERAPI ENERGI KABUPATEN LAHAT SUMATERA SELATAN. Undergraduate thesis, Sriwijaya University.

[thumbnail of RAMA_31201_03081002051.pdf] Text
RAMA_31201_03081002051.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (136MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_31201_03081002051_01_front_ref.pdf] Text
RAMA_31201_03081002051_01_front_ref.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (5MB)
[thumbnail of RAMA_31201_03081002051_02.pdf] Text
RAMA_31201_03081002051_02.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (4MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_31201_03081002051_03.pdf] Text
RAMA_31201_03081002051_03.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (5MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_31201_03081002051_04.pdf] Text
RAMA_31201_03081002051_04.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (8MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_31201_03081002051_05.pdf] Text
RAMA_31201_03081002051_05.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (416kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_31201_03081002051_06_ref.pdf] Text
RAMA_31201_03081002051_06_ref.pdf - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (498kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_31201_03081002051_07_lamp.pdf] Text
RAMA_31201_03081002051_07_lamp.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (12MB) | Request a copy

Abstract

PT Bumi Merapi Energi merupakan perusahaan tambang batubara di daerah Sumatera Selatan Kabupaten Lahat. PT. Bumi Merapi Energi mempunyai dua blok penambangan yaitu, blok Serelo dan Kungkilan. Kegiatan penambangan pada blok Kungkilan dilakukan dengan metode surface mining dengan kombinasi alat shovel dan truck. Pencapaian produksi pada tahun 2013 adalah sebesar 184.268,50 ton dari total keseluruhan cadangan batubara di blok kungkilan yaitu sebesar 19,049,408.25 ton. rada tahun 2014 target produksi yang diharapkan adalah sebesar 500.000 ton. Perencanaan ulang pasca tambang memerlukan beberepa pertimbangan teknis yang baik, sehingga target produksi dapat tercapai. Beberapa upaya dalam mencapai produksi batubara adalah dengan membuat design pil tambang yang optimal, membuai rencana produksi dengan skala bulanan, dan mengatur ulang penjadwalan urutan penambangan serta membuai peta kemajuan tambang perbulan. Penjadwalan urutan penambangan merupakan salah satu solusi yang dapat membuat arah kemajuan tambang menjadi teratur dan pencapaian tingkat produksi lebih terkendali. Perencanaan ulang tambang dimulai dengan modeling daerah potensi yang berdasarkan pada data topografi, dan data lubang bor yang akan menghasilkan design final pir. Pembuatan final pit merupakan tahap awai, kemudian dilanjutkan perhitungan cadagan pil dan pembuatan opsi-opsi area yang akan ditambang lebih awal. Konstruksi pit dibuat berdasarkan pertimbangan teknis dan non teknis meliputi dimensi jenjang, dimensi jalan, luas area disposal dan pertimbangan jarak pit menuju stockpile. Penjadwalan urutan penambangan merupakan tahap akhir dari perencanaan tambang yaitu dengan membuat prioritas blok-blok yang akan ditambang terlebih dahulu. Pembuatan penjadwalan urutan penambangan dilakukan perbulan dengan tujuan mengantisipasi gagalnya pencapaian target pada bulan sebelumnya dengan cara menambahkan target yang harus terealisasi pada bulan berikutnya. Berdasarkan perencanaan ulang pit maka cadangan yang ada pada pit sebesar 9.106.530,72 ton sehingga untuk mengeksploitasi keseluruhan mineable reserve membutuhkan waktu 17 tahun dengan asumsi forcast alat tidak berubah dimana rata-rata produksi fieet perbulan adalah 42.000 ton. Penjadwalan urutan penambangan dimulai dari bagian Outcrop yang terletak pada arah barat daya kearah utara dan timur laut, dengan total produksi yang direncanakan sebesar 501.534,04 ton.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Design, Perencanaan, dan Produksi.
Subjects: T Technology > TN Mining engineering. Metallurgy > TN1-997 Mining engineering. Metallurgy
Divisions: 03-Faculty of Engineering > 31201-Mining Engineering (S1)
Depositing User: Mrs Furika Furika
Date Deposited: 13 Feb 2024 04:29
Last Modified: 13 Feb 2024 04:29
URI: http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/140803

Actions (login required)

View Item View Item