PERTANGGUNGJAWABAN PIDANA IBU PENGIDAP BABY BLUES SYNDROME SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA PENGANIAYAAN TERHADAP ANAK KANDUNG (STUDI PUTUSAN NOMOR 1752/Pid.Sus/2022/PN Sby)

HSB, YULI SAHARA and Ikhsan, RD Muhammad and Apriyani, Lusi (2024) PERTANGGUNGJAWABAN PIDANA IBU PENGIDAP BABY BLUES SYNDROME SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA PENGANIAYAAN TERHADAP ANAK KANDUNG (STUDI PUTUSAN NOMOR 1752/Pid.Sus/2022/PN Sby). Undergraduate thesis, Sriwijaya University.

[thumbnail of RAMA_74201_02011182025002.pdf] Text
RAMA_74201_02011182025002.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_74201_02011182025002_TURNITIN.pdf] Text
RAMA_74201_02011182025002_TURNITIN.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (12MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_74201_02011182025002_0021026805_0013048807_01_front_ref.pdf] Text
RAMA_74201_02011182025002_0021026805_0013048807_01_front_ref.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (1MB)
[thumbnail of RAMA_74201_02011182025002_0021026805_0013048807_02.pdf] Text
RAMA_74201_02011182025002_0021026805_0013048807_02.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (170kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_74201_02011182025002_0021026805_0013048807_03.pdf] Text
RAMA_74201_02011182025002_0021026805_0013048807_03.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (341kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_74201_02011182025002_0021026805_0013048807_04.pdf] Text
RAMA_74201_02011182025002_0021026805_0013048807_04.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (38kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_74201_02011182025002_0021026805_0013048807_05_ref.pdf] Text
RAMA_74201_02011182025002_0021026805_0013048807_05_ref.pdf - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (156kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_74201_02011182025002_0021026805_0013048807_06_lamp.pdf] Text
RAMA_74201_02011182025002_0021026805_0013048807_06_lamp.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Skripsi ini ditulis dengan judul Pertanggungjawaban Pidana Ibu Pengidap Baby blues syndrome Sebagai Pelaku Tindak pidana Penganiayaan Terhadap Anak Kandung (Studi Putusan 1752/Pid.Sus/2022/PN Sby). Latar belakang dari penelitian ini yaitu Baby blues syndrome adalah salah satu gangguan yang menimbulkan kecemasan dan perubahan emosi pada seorang wanita yang sedang mengandung dan setelah melahirkan. Adapun tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui bagaimana pertanggungjawaban pidana ibu yang mengidap Baby Blues Syndrome yang melakukan penganiayaan dan apakah pidana yang dijatuhkan hakim terhadap terdakwa dalam putusan 1752/Pid.Sus/2022/PN Sby sudah sesuai dengan keadilan substantif. Penelitian ini merupakan penelitian yuridis normatif, dengan menggunakan pendekatan perundang-undangan dan pendekatan kasus. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ibu yang mengalami gangguan kejiwaaan Baby blues syndrome tidak dapat dimintai pertnggungjawaban pidana karena Baby blues Syndrome masuk dalam kategori Orang Dengan Masalah Kejiwaan (ODMK), sebagaimana yang dijelaskan dalam pasal 44 ayat (1) KUHP bahwa orang yang cacat jiwanya tidak dapat mempertanggungjawabkan atas tindakannya karena tidak sehat akalnya. Menurut penulis dalam kasus ini sanksi pidana yang dijatuhkan terhadap terdakwa yaitu penjara selama 8 tahun belum tercapai rasa keadilan subtantif karena adanya alasan dari diri terdakwa melakukan tindak pidana tersebut yaitu Baby blues syndrome yang menjadi penyebab terdakwa melakukan tindak pidana tersebut dan jika dibandingkan dengan kasus serupa seharusnya pasal 44 KUHP dapat diterapkan pada kasus tersebut.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Baby blues syndrome, Pertanggunjawaban Pidana, Penganiayaan.
Subjects: K Law > K Law (General) > K3566-3578 Public health
K Law > K Law (General) > K5015.4-5350 Criminal law
Divisions: 02-Faculty of Law > 74201-Law (S1)
Depositing User: YULI SAHARA HSB
Date Deposited: 20 Mar 2024 01:16
Last Modified: 20 Mar 2024 01:16
URI: http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/141824

Actions (login required)

View Item View Item