KEEFEKTIFAN METODE GROUP INVESTIGATION TERHADAP KEMAMPUAN BERWAWANCARA SISWA KELAS VIII SMP N 1 INDERALAYA

YUNIARTI, SELVI and Alwi, Zahra and Ansori, Ansori (2011) KEEFEKTIFAN METODE GROUP INVESTIGATION TERHADAP KEMAMPUAN BERWAWANCARA SISWA KELAS VIII SMP N 1 INDERALAYA. Undergraduate thesis, Sriwijaya University.

[thumbnail of RAMA_88201_06071002009.pdf] Text
RAMA_88201_06071002009.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (89MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_88201_06071002009_0006125201_01_front_ref.pdf] Text
RAMA_88201_06071002009_0006125201_01_front_ref.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (12MB)
[thumbnail of RAMA_88201_06071002009_0006125201_02.pdf] Text
RAMA_88201_06071002009_0006125201_02.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (9MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_88201_06071002009_0006125201_03.pdf] Text
RAMA_88201_06071002009_0006125201_03.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (6MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_88201_06071002009_0006125201_04.pdf] Text
RAMA_88201_06071002009_0006125201_04.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (9MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_88201_06071002009_0006125201_05.pdf] Text
RAMA_88201_06071002009_0006125201_05.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_88201_06071002009_0006125201_06_ref.pdf] Text
RAMA_88201_06071002009_0006125201_06_ref.pdf - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (824kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_88201_06071002009_0006125201_07_lamp.pdf] Text
RAMA_88201_06071002009_0006125201_07_lamp.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (49MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektif atau tidaknya motode pembelajaran group investigalion dalam pembelajaran berwawancara siswa kelas VIII jSMP N 1 Inderalaya. Hasil penelitian ini diharapkan dapat digunakan sebagai bahan fnasukan dan pertimbangan bagi guru dalam mengajarkan materi berwawancara Menggunakan metode group investigalion. Penelitian ini menggunakan metode Eksperimen semu. Sample penelitian seluruhnya berjumlah 64 siswa. Untuk menggolongkan siswa ke dalam kelompok kontrol dan kelompok eksperimen, peneliti menggunakan purposive sample sehingga didapat rincian 32 siswa kelas VIII.3 (kelompok kontrol) mendapat pembelajaran keterampilan berwawancara dengan metode konvensional dan 32 siswa kelas VIII.4 (kelompok eksperimen) mendapat pembelajaran keterampilan berwawancara dengan menggunakan metode group investigalion. Teknik pengumpulan data yang dilakukan dalam penelitian ini adalah tes berwawancara. Teknik analisis data dengan teknik statistik uji t menggunakan program komputer SPSS 16. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat perbedaan kemampuan berwawancara antara siswa yang diajar dengan menggunakan metode group investigation dan metode konvensional..Nilai rata-rata siswa yang menggunakan metode group investigation lebih besar dari pada nilai rata-rata siswa yang menggunakan metode konvensional. Berdasarkan hasil pengujian uji-t kedua kelompok penelitian, dapat disimpulkan bahwa ada perbedaan skor rata-rata pada kelompok eksperimen dan kelompok kontrol sebab setelah dikonsultasikan pada t-tabel tenyata perbedaan tersebut signifikan. Hal tersebut dapat dilihat dari pengujian uji-t yang menunjukkan bahwa t-hitung > t-tabel atau 4,214 >1,999 dengan df = 62 pada tingkat signifikan 95%. Hal ini membuktikan bahwa pembelajaran berwawancara dengan menggunakan metode group investigation dapat meningkatkan kemampuan berwawancara siswa kelas VIII SMP N 1 Inderalaya. Kata-kata kunci: metode group investigation, metode konvensional, berwawancara

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: metode group investigation, metode konvensional, berwawancara
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1025-1050.75 Teaching (Principles and practice)
Divisions: 06-Faculty of Education and Educational Science > 88201-Indonesian Culture and Linguistics Education (S1)
Depositing User: Mrs. Elly Suryani
Date Deposited: 19 Jun 2024 02:08
Last Modified: 19 Jun 2024 02:08
URI: http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/147000

Actions (login required)

View Item View Item