PELAKSANAAN PEMANGGILAN PARA PIHAK YANG BERPERKARA DALAM SIDANG PEMERIKSAAN SECARA ELEKTRONIK DI PENGADILAN NEGERI LUBUKLINGGAU

JULYANSYAH, MUHAMMAD RHEZA and Handayani, Sri and Afrilia, Dian (2024) PELAKSANAAN PEMANGGILAN PARA PIHAK YANG BERPERKARA DALAM SIDANG PEMERIKSAAN SECARA ELEKTRONIK DI PENGADILAN NEGERI LUBUKLINGGAU. Undergraduate thesis, Sriwijaya University.

[thumbnail of RAMA_74201_02011382025430.pdf] Text
RAMA_74201_02011382025430.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (5MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_74201_02011382025430_TURNITIN.pdf] Text
RAMA_74201_02011382025430_TURNITIN.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (7MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_74201_02011382025430_0007027001_0013048210_01_Front_Ref.pdf] Text
RAMA_74201_02011382025430_0007027001_0013048210_01_Front_Ref.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (2MB)
[thumbnail of RAMA_74201_02011382025430_0007027001_0013048210_02.pdf] Text
RAMA_74201_02011382025430_0007027001_0013048210_02.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (379kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_74201_02011382025430_0007027001_0013048210_03.pdf] Text
RAMA_74201_02011382025430_0007027001_0013048210_03.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (339kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_74201_02011382025430_0007027001_0013048210_04.pdf] Text
RAMA_74201_02011382025430_0007027001_0013048210_04.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (188kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_74201_02011382025430_0007027001_0013048210_05_Ref.pdf] Text
RAMA_74201_02011382025430_0007027001_0013048210_05_Ref.pdf - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (507kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_74201_02011382025430_0007027001_0013048210_06_Lamp.pdf] Text
RAMA_74201_02011382025430_0007027001_0013048210_06_Lamp.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya hambatan dalam pemanggilan para pihak yang berperkara di Pengadilan Negeri Lubuklinggau yang dilakukan oleh Pos yang menyebabkan kerugian bagi pihak Pengadilan dan juga para pihak yang berperkara. Permasalahan yang dibahas dalam skripsi ini yaitu proses pemanggilan para pihak yang berperkara dan kendala yang dihadapi Pengadilan Negeri Lubuklinggau di bagian keperdataan. Penelitian ini menggunakan pendekatan perundang-undangan, pendekatan sosiologi hukum, dan pendekatan kasus, serta merupakan penelitian empiris dengan melakukan penelitian meliputi dari mengikuti rapat secara langsung penelitian ini, melalui wawancara secara langsung terhadap Ketua Pengadilan Negeri Lubuklinggau, Pos, Hakim, Jurusita, dan Keperdataan. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa Pelaksanaan pemanggilan para pihak yang berperkara dalam pemeriksaan secara elektronik di Pengadilan Negeri Lubuklinggau memiliki hambatan yang menyebabkan adanya kerugian bagi pihak pengadilan dan juga pihak yang berperkara, serta dalam proses pemanggilan para pihak tidak sesuai dengan aturan HIR tentang pemanggilan para pihak dalam hal ini juga perlu adanya solusi dari pihak Pengadilan agar pemanggilan para pihak ini berjalan sesuai aturan HIR dan juga tidak menyebabkan kerugian bagi pihak Pengadilan dan juga pihak yang berperkara.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Berperkara, Pelaksanaan Pemanggilan Para Pihak, Pengadilan Negeri Lubuklinggau
Subjects: K Law > K Law (General) > K50-54 Dictionaries. Words and phrases
K Law > K Law (General) > K7260-7338 Obligations
Divisions: 02-Faculty of Law > 74201-Law (S1)
Depositing User: Muhammad Rheza Julyansyah
Date Deposited: 08 Jul 2024 02:35
Last Modified: 08 Jul 2024 02:35
URI: http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/149675

Actions (login required)

View Item View Item