Rinto, Rinto KAJIAN PENOLAKAN EKSPOR PRODUK PERIKANAN INDONESIA KE AMERIKA SERIKAT. Prosiding Inovasi Teknologi Pengolahan Produk dan Bioteknologi Kelautan dan Perikanan III, - (-). pp. 87-90. ISSN 978-602-96199-6-6
Preview |
Text (KAJIAN PENOLAKAN EKSPOR PRODUK PERIKANAN INDONESIA KE AMERIKA SERIKAT)
Rinto_Prosiding_BBRP2BKP_2011-2.pdf Download (584kB) | Preview |
Abstract
Peningkatan volume ekspor produk perikanan Indonesia selalu diiringi dengan penolakan penolakan. Pada tahun 2010 tercatat 146 kasus penolakan dengan 26 kasus pada bulan Januari-April, 20 kasus pada bulan Mei-Agustus, dan 100 kasus pada bulan September-Desember. Sebanyak 64% kasus penolakan disebabkan oleh adanya bakteri pathogen maupun toksin yang dihasilkan seperti histamin, 26% disebabkan filthy, 6% disebabkan oleh adanya residu kimia, dan 4 % disebabkan oleh misbranding. Penolakan produk perikanan terbesar disebabkan oleh adanya kontaminasi bakteri pathogen serta filthy. Hal ini menunjukan masih kurangbaiknya proses produksi pada industri perikanan di Indonesia. Kata kunci: penolakan produk perikanan Indonesia 2010
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | S Agriculture > S Agriculture (General) > S1-(972) Agriculture (General) |
Divisions: | 05-Faculty of Agriculture > 54244-Fisheries Product Technology (S1) |
Depositing User: | Dr Rinto Rinto |
Date Deposited: | 15 Jan 2020 03:07 |
Last Modified: | 03 Jul 2024 02:44 |
URI: | http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/24122 |
Actions (login required)
View Item |