Alat Pendeteksi Asam Lemak yang Menggunakan Enzim Lypooxygenase Berasal dari Ekstrak Kacang Kedelai sebagai Bahan Aktif. Deskripsi Paten

Nirwan Syarif, - (2018) Alat Pendeteksi Asam Lemak yang Menggunakan Enzim Lypooxygenase Berasal dari Ekstrak Kacang Kedelai sebagai Bahan Aktif. Deskripsi Paten. Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Dirjen Kekayaan Intelektual.

[thumbnail of pdf]
Preview
Other (pdf)
Paten_2_2018_Biosensor.pdf

Download (579kB) | Preview

Abstract

Invensi ini berhubungan dengan modifikasi sistem elektrokimia yang terdiri dari dua atau tiga elektroda, yaitu eletroda kerja, cacah dan atau acuan yang dapat dikemas menjadi chip atau strip sehingga juga dapat diterapkan pada sistem pengukuran. Proses pembuatan biosensor asam lemak dilakukan secara tiga tahap, 1) mengisolasi enzim lypoxygenase, 2) mengimobilisasi enzim lypoxygenase atau membuat elektroda pada matriks maaterial konduktif dan 3) membuat biosensor. Pengukuran dapat dilakukan pada sistem elektroda 2 probe maupun 3 probe. Pada sistem elektrokimia 2 probe elektroda enzim di-imobilisasi bertindak sebagai elektroda kerja dan sebagai elektroda acuan adalah strip Ag/AgCl, pengukuran dapat dilakukan pada micro-amperemeter. Sedangkan pada sistem pengukuran 3 probe digunakan elektroda enzim di-imobilisasi sebagai elektroda kerja, strip Ag/AgCl dan elektroda cacah adalah strip Pt atau Au atau paduan Pt atau paduan Au. Keberadaan asam lemak dideteksi dengan keberadaan perubahan arus listrik (ampere). Uraian tentang pembuatan biosensor yang memasukkan ekstraksi / isolasi enzim, pembuatan elektroda dengan sistem pengukuran elektrokimia dua atau tiga probe pada micro-amperemeter atau potensiostat belum dipatenkan sebelumnya.

Item Type: Other
Subjects: #3 Repository of Lecturer Academic Credit Systems (TPAK) > Articles Access for TPAK (Not Open Sources)
Divisions: 08-Faculty of Mathematics and Natural Science > 47201-Chemistry (S1)
Depositing User: Dr Nirwan Syarif
Date Deposited: 15 Jan 2020 08:19
Last Modified: 20 Jun 2023 03:02
URI: http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/24141

Actions (login required)

View Item View Item