IMPLEMENTASI PERANAN SATUAN TUGAS SAPU BERSIH PUNGUTAN LIAR DALAM MEMBERANTAS PUNGUTAN LIAR DI KOTA PALEMBANG (STUDI KASUS DI POLRESTA PALEMBANG)

TIFFANI, TIFFANI and Achmad, Ruben and Ferbriani, Indah (2017) IMPLEMENTASI PERANAN SATUAN TUGAS SAPU BERSIH PUNGUTAN LIAR DALAM MEMBERANTAS PUNGUTAN LIAR DI KOTA PALEMBANG (STUDI KASUS DI POLRESTA PALEMBANG). Undergraduate thesis, University Sriwijaya.

[thumbnail of RAMA_74201_02011381320064_0002095502_01_front_ref.pdf] Text
RAMA_74201_02011381320064_0002095502_01_front_ref.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (786kB)
[thumbnail of RAMA_74201_02011381320064_0002095502_02.pdf] Text
RAMA_74201_02011381320064_0002095502_02.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (278kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_74201_02011381320064_0002095502_03.pdf] Text
RAMA_74201_02011381320064_0002095502_03.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (343kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_74201_02011381320064_0002095502_04.pdf] Text
RAMA_74201_02011381320064_0002095502_04.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (168kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_74201_02011381320064_0002095502_05_ref.pdf] Text
RAMA_74201_02011381320064_0002095502_05_ref.pdf - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (173kB) | Request a copy

Abstract

Skripsi ini berjudul Implementasi Peranan Satuan Tugas Sapu Bersih Pungutan Liar Dalam Memberantas Pungutan Liar di Kota Palembang (Studi Kasus di Polresta Palembang). Penulisan skripsi ini di latar belakangi karena maraknya pungutan liar dan urgensi untuk memberantas pungutan liar yang dilakukan oleh Satgas Saber Pungli. Satgas Saber Pungli dibentuk berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 87 Tahun 2016 Tentang Satuan Tugas Sapu Bersih Pungutan Liar. Kemudian dirumuskan permasalahan yaitu bagaimana implementasi peranan Satuan Tugas Sapu Bersih Pungutan Liar dalam memberantas pungutan liar di Kota Palembang dan apakah faktor-faktor yang dapat mempengaruhi dalam mengungkap pungutan liar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian hukum empiris dan bahan hukum yang digunakan diperoleh dari data primer dan data sekunder. Dianalisis dengan analisis kualitatif dan penarikan kesimpulan dengan cara induktif. Satgas Saber Pungli dalam menjalankan tugasnya dilakukan secara terorganisir sesuai dengan peraturan yang ada dan dalam menjalankan tugasnya terdapat hal-hal yang mempengaruhi kinerjanya baik dari internal maupun eksternal satgas itu sendiri seperti dari substansi hukumnya, penegak hukum, sarana dan prasarana hingga masyarakat dan kebudayaannya

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Implementasi, Peranan, Satgas Saber Pungli, Memberantas Pungutan Liar.
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: 02-Faculty of Law > 74201-Law (S1)
Depositing User: Users 15 not found.
Date Deposited: 19 Jul 2019 07:00
Last Modified: 19 Jul 2019 07:00
URI: http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/449

Actions (login required)

View Item View Item