PERILAKU MEROKOK REMAJA PUTRI PADA AREA PUBLIC SERVICE DI KOTA PALEMBANG (Studi Pada Remaja Putri Perokok Aktif Pengunjung Kafe Plus Warung Internet di Kota Palembang)

OCTAVENI, ELSIE and Lidya, Eva and Yunindyawati, Yunindyawati (2008) PERILAKU MEROKOK REMAJA PUTRI PADA AREA PUBLIC SERVICE DI KOTA PALEMBANG (Studi Pada Remaja Putri Perokok Aktif Pengunjung Kafe Plus Warung Internet di Kota Palembang). Undergraduate thesis, Sriwijaya University.

[thumbnail of RAMA_69201_07043102075.pdf] Text
RAMA_69201_07043102075.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (77MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_69201_07043102075_0024105911_0003067503_01_front_ref.pdf] Text
RAMA_69201_07043102075_0024105911_0003067503_01_front_ref.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (32MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_69201_07043102075_0024105911_0003067503_02.pdf] Text
RAMA_69201_07043102075_0024105911_0003067503_02.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (6MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_69201_07043102075_0024105911_0003067503_03.pdf] Text
RAMA_69201_07043102075_0024105911_0003067503_03.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (7MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_69201_07043102075_0024105911_0003067503_04.pdf] Text
RAMA_69201_07043102075_0024105911_0003067503_04.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (24MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_69201_07043102075_0024105911_0003067503_05.pdf] Text
RAMA_69201_07043102075_0024105911_0003067503_05.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_69201_07043102075_0024105911_0003067503_06_ref.pdf] Text
RAMA_69201_07043102075_0024105911_0003067503_06_ref.pdf - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_69201_07043102075_0024105911_0003067503_07_lamp.pdf] Text
RAMA_69201_07043102075_0024105911_0003067503_07_lamp.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian berjudul “Perilaku Merokok Remaja Putri Pada Area Public Service di Kota Palembang (Studi Pada Remaja Putri Perokok Aktif Pengunjung Kafe Plus Warung Internet di Kota Palembang)” mengangkat permasalahan tentang perilaku merokok di kalangan remaja putri pada area yang termasuk public service. Fokus kajian perilaku merokok remaja putri berhubungan dengan faktor-faktor yang mempengaruhinya. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui karakteristik sosial remaja putri yang merokok di Kafe Plus Warung Internet, mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku merokok remaja putri pada Kafe Plus Warung Internet, serta mengetahui gambaran umum perilaku merokok remaja putri pada Kafe Plus Warung Internet. Penelitian ini mengunakan rancangan kualitatif, dengan pendekatan studi kasus yang dilakukan di Kafe Plus Warung Internet di Kota Palembang. Pengumpulan data diperoleh melalui wawancara pada enam orang informan dan satu orang informan kunci serta dengan melakukan observasi secara langsung. Data dianalisis secara kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Sifat-sifat yang merupakan karakteristik sosial remaja putri yang merokok di Kafe Plus Warung Internet akan berpengaruh terhadap kehidupan sosialnya, seperti pergaulan, hubungan keluarga, dan hubungan kekerabatan lainya dan begitu pula sebaliknya. (2) Terdapat 6 faktor yang mempengaruhi perilaku merokok remaja putri di Kafe Plus Warung Internet Kota Palembang yaitu faktor lingkungan pergaulan, faktor lingkungan keluarga, faktor bukan kerabat, faktor iklan, faktor film, dan faktor lokasi serta pegawai Kafe Plus Warung Internet. Faktor dominan yang mempengaruhi perilaku merokok remaja putri adalah faktor lingkungan pergaulan. (3) Perilaku merokok remaja putri pada Kafe Plus Warung Internet cenderung tidak dilakukan di hadapan orang tua mereka. Di mana orang tua para remaja putri tersebut melarang mereka untuk merokok. Untuk itu para remaja putri ini mencari area public service yang dianggap bebas dan tidak memberlakukan larangan terhadap merokok, seperti Kafe Plus Warung Internet pada penelitian ini. Perilaku merokok remaja putri pada area public service di kota Palembang saat ini masih merupakan perilaku yang tidak lazim. Karena perilaku tersebut dianggap kurang baik, kurang patut, dan tidak sesuai dengan tata krama.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Perilaku Merokok, Remaja Putri, Area Public Service.
Subjects: H Social Sciences > HQ The family. Marriage. Woman > HQ767.8-792.2 Children. Child development Including child rearing, child life, play, socialization, children's rights
Divisions: 07-Faculty of Social and Politic Science > 69201-Sociology (S1)
Depositing User: Mr. Muhammad Irwan
Date Deposited: 16 Aug 2021 01:39
Last Modified: 16 Aug 2021 01:39
URI: http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/52123

Actions (login required)

View Item View Item