Putri, Resta Ayu and Saleh, Rosmiyati Chodijah and Mardalena, Mardalena (2020) PENGARUH KEMISKINAN, PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO, ANGGARAN KESEHATAN DAN PENDIDIKAN TERHADAP INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA PROVINSI-PROVINSI SUMATERA BAGIAN SELATAN (Pembimbing). Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya. (Unpublished)
Preview |
Text
RESTA AYU OK.pdf - Accepted Version Download (1MB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan menganalisis Pengaruh Kemiskinan, Produk Domestik Regional Bruto, Anggaran Pendidikan dan Kesehatan Terhadap Indeks Pembangunan Manusia Provinsi Sumatera Bagian Selatan. Penelitian ini menggunakan data periode 2010-2018. Metode pada penelitian ini menggunakan metode regresi data panel yang telah diestimasi dengan menggunakan model fixed effect. Berdasarkan hasil yang telah diperoleh menggunakan model fixed effect bahwa variabel kemiskinan memiliki pengaruh negatif dan signifikan terhadap Indeks Pembangunan Manusia, sedangkan variabel Produk Domestik Regional Bruto memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap Indeks Pembangunan Manusia. Sementara itu variabel anggaran kesehatan dan pendidikan tidak memiliki pengaruh dan tidak signifikan terhadap indeks pembangunan manusia pada provinsi Sumatera bagian Selatan.
Item Type: | Other |
---|---|
Subjects: | #4 Decrees > SK Pembimbing (Supervisor) |
Divisions: | 01-Faculty of Economics > 60201-Development Economics (S1) |
Depositing User: | Mardalena Mardalena |
Date Deposited: | 17 Sep 2021 05:09 |
Last Modified: | 17 Sep 2021 05:09 |
URI: | http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/53124 |
Actions (login required)
View Item |