PEMENUHAN HAK-HAK TERDAKWA DI RUMAH TAHANAN NEGARA KLAS 1 PALEMBANG PADA MASA PANDEMI COVID-19

HARTINI, SITI and Yuningsih, Henny and Ikhsan, Rd. Muhammad (2022) PEMENUHAN HAK-HAK TERDAKWA DI RUMAH TAHANAN NEGARA KLAS 1 PALEMBANG PADA MASA PANDEMI COVID-19. Undergraduate thesis, Universitas Sriwijaya.

[thumbnail of RAMA_74201_02011381722364.pdf] Text
RAMA_74201_02011381722364.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (2MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_74201_02011381722364 _TURNITIN.pdf] Text
RAMA_74201_02011381722364 _TURNITIN.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (9MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_74201_02011381722364_0024018303._0021026805._01_front_ref.pdf]
Preview
Text
RAMA_74201_02011381722364_0024018303._0021026805._01_front_ref.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of RAMA_74201_02011381722364_0024018303._0021026805._02.pdf] Text
RAMA_74201_02011381722364_0024018303._0021026805._02.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (367kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_74201_02011381722364_0024018303._0021026805._03.pdf] Text
RAMA_74201_02011381722364_0024018303._0021026805._03.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (666kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_74201_02011381722364_0024018303._0021026805._04.pdf] Text
RAMA_74201_02011381722364_0024018303._0021026805._04.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (159kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_74201_02011381722364_0024018303._0021026805._05.pdf] Text
RAMA_74201_02011381722364_0024018303._0021026805._05.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (255kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_74201_02011381722364_0024018303._0021026805._06_ref.pdf] Text
RAMA_74201_02011381722364_0024018303._0021026805._06_ref.pdf - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (456kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_74201_02011381722364_0024018303._0021026805._07_lamp.pdf] Text
RAMA_74201_02011381722364_0024018303._0021026805._07_lamp.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (978kB) | Request a copy

Abstract

Suatu negara berdasarkan hukum harus menjamin persamaan (equality) setiap individu, termasuk kemerdekaan individu untuk menggunakan hak asasinya. Dalam negara hukum kedudukan dan hubungan individu dengan negara harus seimbang, kedua-duanya memiliki hak dan kewajiban yang dilindungi hukum. Undang-undang No.8 Tahun 1981 Tentang Hukum Acara Hukum Pidana mengatur secara jelas dan tegas hal-hal yang berkaitan dengan hak-hak terdakwa. Dan setiap pihak wajib menghormati hak-hak terdakwa tersebut. Adapun yang menjadi permasalahan dalam penelitian ini adalah 1. Bagaimana pemenuhan hak-hak terdakwa di rumah tahanan negara klas 1 palembang pada masa pandemic covid-19 ? 2. Apakah ada hambatan terhadap pemenuhan hak-hak terdakwa di Rumah Tahanan Negara klas 1 Palembang?. Dalam penelitian ini menggunakan metode penelitian yuridis empiris, dengan menggunakan data primer berupa wawancara dan data sekunder yang terdiri dari bahan hukum primer, bahan hukum sekunder, dan bahan hukum tersier. Adapun hasil penelitian ini adalah pemenuhan hak-hak terdakwa yang terdiri atas hak prioritas penyelesaian perkara, hak mendapatkan bantuan hukum cuma-cuma, hak memilih sendiri penasehat hukumnya dan hak menghubungi penasehat hukum, hak memberi keterangan secara bebas, hak mendapatkan juru bahasa, hak mengajukan saksi, dan hak persiapan pembelaan, hak kunjungan untuk dokter pribadi, hak untuk diberitahukan tentang penahanan atas dirinya, hak diberitahukan, menghubungi atau menerima kunjungan keluarga dan sanak keluarganya, hak menerima kunjungan rohaniawan telah terpenuhi di Rumah Tahanan Negara Klas I Palembang meskipun pada saat pandemi Covid-19, Kendala dalam pemenuhan hak-hak terdakwa adalah penegak hukum kesulitan mengikuti mekanisme yang ada. Dan adanya aturan yang berbeda-beda dari instansi terkait membuat koordinasi antar apparat penegak hukum, berkaitan dengan kemampuan aparat hukum didunia IT yang dikhawatirkan menghambat pemenuhan hak-hak terdakwa dimana pada era covid-19 penggunaan teknologi informasi secara elektronik menjadi pilihan utama untuk tetap melaksanakan komunikasi meskipun tidak secara tatap muka. Dan hambatan terakhir jika ditinjau dari Sub sistem budaya hukum (legal culture) yang berkaitan dengan kesadaran hukum masyarakat. Kata Kunci : Hak-hak Terdakwa, Rutan Kelas I Palembang, Pandemic Covid-19.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Hak-hak Terdakwa, Rutan Kelas I Palembang, Pandemic Covid-19.
Subjects: K Law > K Law (General) > K5000-5582 Criminal law and procedure
Divisions: 02-Faculty of Law > 74201-Law (S1)
Depositing User: Siti hartini
Date Deposited: 27 Jan 2022 07:43
Last Modified: 27 Jan 2022 07:43
URI: http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/63270

Actions (login required)

View Item View Item