ANALISIS IMPLEMENTASI INTERVENSI GIZI SPESIFIK DALAM PENANGAAM STUNTING DI PUSKESMAS WILAYAH BENGKULU UTARA

KURNIAWAN, IRWAN and Misnaniarti, Misnaniarti and Flora, Rostika (2021) ANALISIS IMPLEMENTASI INTERVENSI GIZI SPESIFIK DALAM PENANGAAM STUNTING DI PUSKESMAS WILAYAH BENGKULU UTARA. Master thesis, Sriwijaya University.

[thumbnail of RAMA_13101_10012922024001.pdf] Text
RAMA_13101_10012922024001.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (7MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_13101_10012922024001_TURNITIN.pdf] Text
RAMA_13101_10012922024001_TURNITIN.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (11MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_13101_10012922024001_0009067602_0227097101_01_front_ref.pdf]
Preview
Text
RAMA_13101_10012922024001_0009067602_0227097101_01_front_ref.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of RAMA_13101_10012922024001_0009067602_0227097101_02.pdf] Text
RAMA_13101_10012922024001_0009067602_0227097101_02.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (428kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_13101_10012922024001_0009067602_0227097101_03.pdf] Text
RAMA_13101_10012922024001_0009067602_0227097101_03.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (343kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_13101_10012922024001_0009067602_0227097101_04.pdf] Text
RAMA_13101_10012922024001_0009067602_0227097101_04.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (499kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_13101_10012922024001_0009067602_0227097101_05.pdf] Text
RAMA_13101_10012922024001_0009067602_0227097101_05.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (438kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_13101_10012922024001_0009067602_0227097101_06_ref.pdf] Text
RAMA_13101_10012922024001_0009067602_0227097101_06_ref.pdf - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (290kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_13101_10012922024001_0009067602_0227097101_07_lamp.pdf] Text
RAMA_13101_10012922024001_0009067602_0227097101_07_lamp.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Stunting merupakan bentuk kegagalan ppertumbuhan akibat akumulasi ketidakcukupan nutrisi yang berlangsung lama, mulai dari kehamilan sampai usia 24 bulan. Kejadian stunting secara global pada tahun 2018 sekitar 21,9% dari 149 juta jiwa anak dibawah usia 5 tahun. Menurut badan kesehatan dunia atau WHO, pada tahun 2017 kejadian stunting di Indonesia menempati urutan ketiga tertinggi untuk regional Asia Tenggara sebesar 36,4%. Pemerintah telah menjadikan stunting sebagai kebijakan strategi nasional. Implementasi kebijakan stunting diprioritaskan kepada perbaikan gizi spesifik dan gizi sensitif. Implemtasi kebijakan dipengaruhi oleh faktor komunikasi, sumber daya, disposisi, dan struktur birokrasi Tujuan untuk menganalisis implementasi kebijakan intervensi gizi spesifik dalam penanganan stunting. Metode. Penelitian menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif. Penelitian dilakukan di wilayah Kabupaten Bengkulu Utara dan dilaksanakan pada bulan Mei – Juni 2021. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa implementasi kebijakan intervensi gizi spesifik dalam penanganan stunting telah terlaksana. Proses komunikasi dalam penanganan stunting telah berjalan dengan baik sesuai dengan program yang ada. Sumber daya berupa dana dan tenaga pelaksana telah tersedia dan mencukupi dalam implementasi penanganan stunting. Disposisi berupa pembagian tugas kepada seluruh unsur yang terlibat sudah sesuai dengan kewenangan dan fungsi masing-masing. Birokrasi yang terlibat dalam implementasi penanganan stunting meliputi Kepala Dinas Kesehatan, Kepala Puskesmas, Pengelola Gizi, Bidan, ibu hamil, ibu menyusui dan ibu balita berperan aktif dalam pelaksanaan kegiatan. Kesimpulan implemetasi kebijakan intervensi gizi spesifik dalam penanganan stunting sudah terlaksana dengan baik, dengan capaian target sesuai dengan target rutin Kabupaten Bengkulu Utara. Kata Kunci : Stunting, Komunikasi, Sumber Daya, Disposisi, Birokrasi Kepustakaan : 42 (2000-2019)

Item Type: Thesis (Master)
Uncontrolled Keywords: Stunting, Komunikasi, Sumber Daya, Disposisi, Birokrasi
Subjects: K Law > KB Religious law in general. Comparative religious law. Jurisprudence > KB3075-3096.5 Public health
Divisions: 10-Faculty of Public Health > 13101-Public Health Science (S2)
Depositing User: Irwan Kurniawan
Date Deposited: 03 Jun 2022 01:09
Last Modified: 03 Jun 2022 01:09
URI: http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/69881

Actions (login required)

View Item View Item