PREVALENSI NYERI PINGGANG DAN FAKTOR RISIKONYA DI KELURAHAN BUKIT LAMA KECAMATAN ILIR BARAT I PALEMBANG

SARI, AMALIA and Hermansyah, Hermansyah and Husin, Syarif (2005) PREVALENSI NYERI PINGGANG DAN FAKTOR RISIKONYA DI KELURAHAN BUKIT LAMA KECAMATAN ILIR BARAT I PALEMBANG. Undergraduate thesis, Sriwijaya University.

[thumbnail of RAMA_11201_04013102122.pdf] Text
RAMA_11201_04013102122.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (27MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_11201_04013102122_0009126104_01_Front_ref.pdf]
Preview
Text
RAMA_11201_04013102122_0009126104_01_Front_ref.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (8MB) | Preview
[thumbnail of RAMA_11201_04013102122_0009126104_02.pdf] Text
RAMA_11201_04013102122_0009126104_02.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (5MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_11201_04013102122_0009126104_03.pdf] Text
RAMA_11201_04013102122_0009126104_03.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (2MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_11201_04013102122_0009126104_04.pdf] Text
RAMA_11201_04013102122_0009126104_04.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (9MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_11201_04013102122_0009126104_05.pdf] Text
RAMA_11201_04013102122_0009126104_05.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (889kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_11201_04013102122_0009126104_06_ref.pdf] Text
RAMA_11201_04013102122_0009126104_06_ref.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (828kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_11201_04013102122_0009126104_07_Lamp.pdf] Text
RAMA_11201_04013102122_0009126104_07_Lamp.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (603kB) | Request a copy

Abstract

Prevalensi nyeri pinggang adalah besarnya angka kejadian nyeri pinggang dalam suatu populasi tertentu yang mempunyai beberapa faktor resiko. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui angka prevalensi nyeri pinggang di Kecamatan Ilir Barat I Kelurahan Bukit Lama Kotamadya Palembang dan mencari hubungan nyeri pinggang dengan beberapa faktor resiko yaitu usia, Indeks Massa Tubuh, jenis kelamin, pekerjaan, aktifitas / olahraga, dan penyakit-penyakit yang berhubungan dengan keluhan nyeri pinggang. Jenis penelitian yang dilakukan adalah survei epidemiology yang bersifat deskriptif. Populasinya adalah oarang yang berusia 20-59 tahun dan sampel diambil dengan cara multistage random sampling. Jnlah sampel sebanyak 105 orang. Indeks Massa Tubuh, jenis kelamin, usia, aktifitas dan intensitas olahraga memiliki peranan yang cukup signifikan dalam menimbulkan nyeri pinggang. Sedangkan penyakit yang juga cukup berperan dalam nyeri pinggang adalah penyakit rematik dengan presentase sebesar 89,57% dari jumlah responden yang menderita nyeri pinggang. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa angka prevalensi nyeri pinggang di Kecamatan Ilir Barat I Kelurahan Bukit Lama Kotamadya Palembang sebesar 45,71%. Penulis berharap agar kejadian nyeri pinggang dapat diminimalisir untuk mencegah terjadinya komplikasi. Dalam upaya memecahkan masalah nyeri pinggang ini, perlu dilakukan penyuluhan yang proporsional kepada masyarakat mengenai hal-hal atau kebiasaan sikap tubuh yanng menjadikan risiko timbulnya nyeri pinggang. Serta diperlukan pula penyuluhan untuk menambah pengetahuan dan menumbuhkan kesadaran masyarakat mengenai cara yang harus dilakukan untuk mencegah atau mengurangi keluhan ini dan menghindari komplikasi lebih lanjut.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Nyeri Pinggang, Prevalensi dan Faktor Resiko
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA440-440.87 Study and teaching. Research
Divisions: 04-Faculty of Medicine > 11201-Medicine (S1)
Depositing User: Mrs Beta Ria Febrianti
Date Deposited: 03 Oct 2022 04:44
Last Modified: 03 Oct 2022 04:44
URI: http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/80409

Actions (login required)

View Item View Item