PERBANDINGAN PERTUMBUHAN TANAMAN CABAI (Capsicum annum L.) MONOKULTUR DAN TUMPANG SARI DI DESA TALANG BULUH KECAMATAN TALANG KELAPA

PUSPITA, DHORA ZULLIA and Sulistyaningsih, Lidwina Ninik and Susilawati, Susilawati (2011) PERBANDINGAN PERTUMBUHAN TANAMAN CABAI (Capsicum annum L.) MONOKULTUR DAN TUMPANG SARI DI DESA TALANG BULUH KECAMATAN TALANG KELAPA. Undergraduate thesis, Sriwijaya University.

[thumbnail of RAMA_54204_05061001022.pdf] Text
RAMA_54204_05061001022.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (29MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_54204_05061001022_9900988152_0008126701_01_front_ref.pdf]
Preview
Text
RAMA_54204_05061001022_9900988152_0008126701_01_front_ref.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (8MB) | Preview
[thumbnail of RAMA_54204_05061001022_9900988152_0008126701_02.pdf] Text
RAMA_54204_05061001022_9900988152_0008126701_02.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (3MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_54204_05061001022_9900988152_0008126701_03.pdf] Text
RAMA_54204_05061001022_9900988152_0008126701_03.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (590kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_54204_05061001022_9900988152_0008126701_04.pdf] Text
RAMA_54204_05061001022_9900988152_0008126701_04.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_54204_05061001022_9900988152_0008126701_05.pdf] Text
RAMA_54204_05061001022_9900988152_0008126701_05.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (9MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_54204_05061001022_9900988152_0008126701_06.pdf] Text
RAMA_54204_05061001022_9900988152_0008126701_06.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (287kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_54204_05061001022_9900988152_0008126701_07_ref.pdf] Text
RAMA_54204_05061001022_9900988152_0008126701_07_ref.pdf - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_54204_05061001022_9900988152_0008126701_08_lamp.pdf] Text
RAMA_54204_05061001022_9900988152_0008126701_08_lamp.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (6MB) | Request a copy

Abstract

Tujuan dari pelaksaan praktek lapangan ini adalah untuk mengetahui perbandingan pertumbuhan tanaman cabai monokultur dan tumpang sari di Desa Talang Buluh. Praktek lapangan ini dilaksanakan di kebun petani di Desa Talang Buluh Kecamatan Talang Kelapa. Waktu pelaksaan praktek lapangan ini di mulai dari bulan September sampai bulan Januari 2011. Metode yang digunakan dalam praktek lapangan ini adalah metode survei yang dilaksanakan melalui pengamatan dan wawancara ke lapangan mengenai hal-hal yang berkaitan erat dengan topik praktek lapangan dengan mengajukan kuisioner. Pengambilan sampel dengan menggunakan metode purposive sampling. Metode ini merupakan suatu metode pengambilan sampel secara sengaja. Sampel yang ditetapkan bedasarkan pertimbangan-pertimbangan tertentu. Praktek lapangan ini pertimbangan yang di ambil adalah luas lahan yang dimanfaatkan dalam pola tanam monokultur dan tumpang sari serta jenis tanaman yang diusahakan, maka diambil satu orang petani yang menanam cabai, satu orang pertani yang menanam jagung manis dan satu orang yang menanam secara tumpang sari antara cabai dan jagung manis. Data yang diperoleh disajikan dalam bentuk tabel dan diuraikan secara deskriptif. Hasil praktek lapangan menunjukkan bahwa Penanaman cabai yang di tumpangsarikan dengan jagung manis baru dilakukan oleh petani di Desa Talang (Capsicum anuum L.) Kecamatan Buluh mulai Tahun 2009. Dari hasil produksi diketahui bahwa pada sistem pola tanam monokultur untuk penanaman tanaman cabai dan jagung manis dengan luas O lahan 315 m didapatkan hasil yang lebih besar daripada dengan menggunakan sistem tumpang sari, dimana untuk monokultur cabai dihasilkan 151,25 kg dan monokultur jagung manis 62,5 kg sedangkan penanaman dengan penanaman tumpang sari hanya didapat 103,4 kg untuk tanaman cabai dan 15 kg untuk tanaman jagung manis. Namun pendapatan yang diperoleh dengan menggunakan system tumpang sari lebih menguntungkan petani karena dalam satu kali musim tanam mendapatkan dua hasil tanaman yang berbeda dan pemanfaatan lahan lebih efisien.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Cabai, Monokultur, Tumpang sari
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General) > S589.8-589.87 Plant growing media. Potting soils
Divisions: 05-Faculty of Agriculture > 54204-Agronomy (Agricultural Sciences) (S1)
Depositing User: Mr Halim Sobri
Date Deposited: 10 Oct 2022 06:54
Last Modified: 10 Oct 2022 06:54
URI: http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/80526

Actions (login required)

View Item View Item