Chandra, Hendri and Basri, Hasan (2007) Analisis Fatigue Poros Pompa Vakum. SATEK 2007, 1 (1). Lembaga Penelitian Universitas Lampung, Bandar Lampung, Indonesia. ISBN 978-979-15535-2-0
Preview |
Text
ANALISIS_FATIGUE_POROS_POMPA_VAKUM_Prosid_Sem_Sains_%26_Tek_Lemlit_Unila_2007.pdf - Published Version Download (1MB) | Preview |
Abstract
Tujuan dari peneltian ini adalah untuk mengalisis fatibue/kelelahan bahan yang terjadi pada sebuah poros pompa vakum pada suatu pabrik gula. Kegagalan/kerusakan poros tersebut berupa patah menjadi dua bagian yang terjadi pada bagian dimana mur pengikat impeller yang mengalami proses pengelasan. Pengelasan yang dilakukan antara poros dan mur dumaksudkan agar impeller terpasang lebih kuat. Metode yang dilakukan adalah dengan melakukan pemeriksaan visual, pemeriksaan fraktografi, pemeriksaan metallografi dan pemeriksaan kekerasan. Kesimpulan menunjukkan bahwa kerusakan poros tersebut disebabkan oleh fatigue/kelelahan bahan yang dipicu oleh kesalahan operator didalam melakukan proses pengelasan pada mur pengikat ke poros yang mengakibatkan proses penggetasan pada poros akibat terjadinya perubahan fasa getas martensit pada permukaan poros. Akibat dari pengelasan tersebut muncul juga cacat las yang menjadi pemicu awal kerusakan sebagai awal dari awal retak. Dengan adanya beban fatigue maka terjadilah perambatan retak yang ditunjukkan dengan adanya beach mark dan striasi.
Item Type: | Book |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Fatigue, Martensit, Cacat Las, Awal Retak, Perambatan Retak, striasi |
Subjects: | T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) > TA401-492 Materials of engineering and construction. Mechanics of materials > TA418.38.I48 Materials--Fatigue--Congresses. Materials--Corrosion fatigue--Congresses T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) > TA401-492 Materials of engineering and construction. Mechanics of materials > TA460.W39 Metals--Fatigue |
Depositing User: | Prof.Dr.Ir Hasan Basri |
Date Deposited: | 29 Sep 2019 11:06 |
Last Modified: | 29 Sep 2019 11:06 |
URI: | http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/9483 |
Actions (login required)
View Item |