Menghadapi Tantangan Masa Depan Melalui Pendidikan Matematika Realisitik Indonesia

Somad, Somakim (2011) Menghadapi Tantangan Masa Depan Melalui Pendidikan Matematika Realisitik Indonesia. PROSIDING SEMINAR NASIONAL PENDIDIKAN. pp. 809-823. ISSN 978-602-95793-1-4

[thumbnail of PROSIDING_SEMNAS_U_PGRI_2011.pdf]
Preview
Text
PROSIDING_SEMNAS_U_PGRI_2011.pdf

Download (11MB) | Preview

Abstract

Tulis ini mengkaji tentang bagaimana menghadapi tantangan masa depan melalui pendidikan di sekolah. Bagian pertama tulis ini membahas apa saja tantangan masa depan itu; bagian kedua membahas tentang teori pendidikan matematika realistic Indonesia; dan bagian akhir mengkaji tentang bagaimana peran pendidikan matematika realistic Indonesia menghadapi tantangan masa depan tesebut. Kata Kunci : Tantang masa depan, pendidikan Matematika Realistik Indonesia

Item Type: Article
Subjects: L Education > L Education (General) > L7-991 Education (General)
Divisions: 06-Faculty of Education and Educational Science > 84202-Mathematics Education (S1)
Depositing User: doktor Somakim Somakim
Date Deposited: 21 Oct 2019 04:14
Last Modified: 21 Oct 2019 04:14
URI: http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/12036

Actions (login required)

View Item View Item