PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN DENGAN MEDIA VIDEO ANIMASI TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG OBESITAS PADA SISWA SEKOLAH DASAR

SURYA, PANDU JANITRA and Jaji, Jaji and Andhini, Dhona (2023) PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN DENGAN MEDIA VIDEO ANIMASI TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG OBESITAS PADA SISWA SEKOLAH DASAR. Undergraduate thesis, Sriwijaya University.

[thumbnail of RAMA_14201_04021381924083.pdf] Text
RAMA_14201_04021381924083.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (3MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_14201_04021381924083_TURNITIN.pdf] Text
RAMA_14201_04021381924083_TURNITIN.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (5MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_14201_04021381924083_0214057601_0208068301_01_front_ref.pdf] Text
RAMA_14201_04021381924083_0214057601_0208068301_01_front_ref.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (1MB)
[thumbnail of RAMA_14201_04021381924083_0214057601_0208068301_02.pdf] Text
RAMA_14201_04021381924083_0214057601_0208068301_02.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (381kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_14201_04021381924083_0214057601_0208068301_03.pdf] Text
RAMA_14201_04021381924083_0214057601_0208068301_03.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (494kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_14201_04021381924083_0214057601_0208068301_04.pdf] Text
RAMA_14201_04021381924083_0214057601_0208068301_04.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (345kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_14201_04021381924083_0214057601_0208068301_05.pdf] Text
RAMA_14201_04021381924083_0214057601_0208068301_05.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (284kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_14201_04021381924083_0214057601_0208068301_06_ref.pdf] Text
RAMA_14201_04021381924083_0214057601_0208068301_06_ref.pdf - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (391kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_14201_04021381924083_0214057601_0208068301_07_lamp.pdf] Text
RAMA_14201_04021381924083_0214057601_0208068301_07_lamp.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Obesitas pada anak-anak merupakan permasalahan umum yang serius jika berlanjut hingga usia dewasa karena akan memicu terjadinya berbagai penyakit metabolik dan degeneratif. Pendidikan kesehatan merupakan salah satu upaya yang dapat dilakukan untuk mencegah terjadinya obesitas pada anak. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pendidikan kesehatan dengan media video animasi terhadap tingkat pengetahuan obesitas pada anak-anak di SDN 106 Palembang. Penelitian ini menggunakan rancangan pre-experimental dengan one group pre and post test design. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas 4,5, dan 6 yang belum mendapatkan informasi tentang obesitas di SDN 106 Palembang sebanyak 79 siswa. Sampel ditentukan dengan menggunakan simple random sampling. Data yang diolah adalah tingkat pengetahuan siswa sebelum dan setelah diberikan pendidikan kesehatan menggunakan media video animasi. Dari 79 siswa sebanyak 10 orang mengalami peningkatan pengetahuan menjadi kategori cukup dan 69 orang lainnya menjadi kategori baik setelah diberikan intervensi. Hasil analisis pengetahuan siswa menggunakan uji Wilcoxon didapatkan p value = 0,000 yang artinya terdapat pengaruh yang signifikan pendidikan kesehatan dengan media video animasi terhadap tingkat pengetahuan obesitas pada anak-anak di SDN 106 Palembang. Hasil penelitian menunjukan bahwa media video animasi dapat meningkatkan pengetahuan siswa tentag obesitas. Media video animasi merupakan media yang dapat merangsang lebih banyak indra dibandingkan media lainnya yaitu indra penglihatan dan indra pendengaran. Media video animasi direkomendasikan sebagai salah satu media yang bisa digunakan untuk meningkatkan pengetahuan siswa tentang obesitas. Kata kunci : Obesitas, Pengetahuan, Siswa Sekolah Dasar Daftar pustaka : (2003-2021)

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Obesitas, Pengetahuan, Siswa Sekolah Dasar
Subjects: R Medicine > RT Nursing > RT1-120 Nursing
Divisions: 04-Faculty of Medicine > 14201-Nursing (S1)
Depositing User: Pandu Janitra Surya
Date Deposited: 23 Nov 2023 07:27
Last Modified: 23 Nov 2023 07:27
URI: http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/130931

Actions (login required)

View Item View Item