KAJIAN EKSPERIMENTAL KERUGIAN TINGGI TEKAN ALIRAN PADA LARUTAN GARAM DAN LARUTAN GULA DENGAN VARIASI KONSENTRASI 5%, 10%, DAN 15%

SAPUTRA, ANGGA and Puspitasari, Dewi (2008) KAJIAN EKSPERIMENTAL KERUGIAN TINGGI TEKAN ALIRAN PADA LARUTAN GARAM DAN LARUTAN GULA DENGAN VARIASI KONSENTRASI 5%, 10%, DAN 15%. Undergraduate thesis, Sriwijaya University.

[thumbnail of RAMA_21201_03043150063.pdf] Text
RAMA_21201_03043150063.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (38MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_21201_03043150063_0015017006_01_front_ref.pdf] Text
RAMA_21201_03043150063_0015017006_01_front_ref.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (8MB)
[thumbnail of RAMA_21201_03043150063_0015017006_02.pdf] Text
RAMA_21201_03043150063_0015017006_02.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (5MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_21201_03043150063_0015017006_03.pdf] Text
RAMA_21201_03043150063_0015017006_03.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (2MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_21201_03043150063_0015017006_04.pdf] Text
RAMA_21201_03043150063_0015017006_04.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (18MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_21201_03043150063_0015017006_05.pdf] Text
RAMA_21201_03043150063_0015017006_05.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (440kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_21201_03043150063_0015017006_06_ref.pdf] Text
RAMA_21201_03043150063_0015017006_06_ref.pdf - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (333kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_21201_03043150063_0015017006_07_lamp.pdf] Text
RAMA_21201_03043150063_0015017006_07_lamp.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Telah dilakukan penelitian tentang kajian eksperimental kerugian tinggi tekan aliran pada larutan garam dan larutan gula dengan variasi konsentrasi 5%, 10% dan 15%. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh perubahan konsentrasi dan variasi larutan terhadap kerugian tinggi tekan aliran larutan gula dan garam melalui pipa dan membandingkan hasil dari pengujian dengan hasil perhitungan data serta membandingkannya terhadap fluida air. Penelitian ini merupakan penelitian ekspereimental, dengan cara melakukan pengujian fluida kerja dengan menggunakan peralatan Fluid Friction Apparatus. Pengujian dilakukan dengan melakukan pengaturan dan pencatatan beberapa parameter yang diperlukan. Data yang didapatkan dari hasil pengujian yaitu volume air dalam tangki volumetrik, waktu pencapaian volume air dalam tangki volumetrik dan perbedaan tinggi pada manometer. Data yang diperoleh dari hasil pengujian tersebut kemudian diolah dalam bentuk perhitungan dan hasilnya akan diplot dalam bentuk grafik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa semakin besar viskositas larutan maka kecepatan aliran akan semakin kecil, sedangkan harga kerugian tinggi tekan akan semakin kecil, sebab kerugian tinggi tekan sebanding dengan kuadrat kecepatan. Dari penelitian ini dapat disimpulkan larutan yang mempunyai nilai viskositas tertinggi adalah larutan gula konsentrasi 15% dengan nilai viskositas 12,0701. 10"4 N.s/m2, sedangkan larutan yang mempunyai nilai densitas tertinggi adalah larutan garam konsentrasi 15% dengan nilai densitas 1110 kg/m3 dan kerugian tinggi tekan eksperimen yang tertinggi adalah pada larutan garam 5% pipa uji 1 dengan bukaan katup 4/4 dengan nilai kerugian tinggi tekan 5,1445 m dengan bilangan Reynolds 21811,0928, sedangkan kerugian tinggi tekan eksperimen yang terendah adalah pada larutan gula 15% pipa uji 3 dengan bukaan katup 2/4 dengan nilai kerugian tinggi tekan 1,1762 m dengan bilangan Reynolds 15033,3274.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Mekanika fluida
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery > TJ1-1570 Mechanical engineering and machinery
Divisions: 03-Faculty of Engineering > 21201-Mechanical Engineering (S1)
Depositing User: Mrs Furika Furika
Date Deposited: 08 May 2024 06:30
Last Modified: 08 May 2024 06:30
URI: http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/143820

Actions (login required)

View Item View Item