Overview Sumur Tua Dan Implikasinya

Syueb, Eddy Ibrahim (2021) Overview Sumur Tua Dan Implikasinya. UNSRI Press, Palembang, pp. 1-144. ISBN 978-623-399-039-4

[thumbnail of BUKU REFERENSI_OVERVIEW SUMUR TUA DAN IMPLIKASINYA.pdf] Text
BUKU REFERENSI_OVERVIEW SUMUR TUA DAN IMPLIKASINYA.pdf - Submitted Version

Download (3MB)

Abstract

Berdasarkan Peraturan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral No.01 Tahun 2008, Sumur Tua adalah sumur-sumur minyak bumi yang di bor sebelum tahun 1970 dan pernah di produksi serta terletak pada lapangan yang tidak diusahakan pada suatu wilayah kerja yang terikat kontrak kerja sama dan tidak diusahakan lagi oleh kontraktor. Sumur-sumur tua yang masih berpotensi dapat di produksi ulang oleh pihak pemohon melalui serangkaian tahapan. Potensi sumur tua Indonesia sekitar 13.824 sumur, hal tersebut menunjukkan potensi cadangan minyak dan gas bumi cukup besar jika di eksplorasi dan eksploitasi dengan benar. Perkiraan awal potensi sumur tua tersebut membutuhkan pengkajian lebih lanjut dan pembuktian nilai fisiknya serta mengkoreksinya. Oleh sebab itu buku ini menggambarkan bagaimana eksplorasi, eksploitasi, dan teknologi pemanfaatanya di deskripsikan secara holistik dan komprehensif, terutama dari sisi teknis dan sangat dibutuhkan untuk menilai prospek dan tidaknya sumur tua dalam hal pemanfaatan cadangan minyak sisa yang ada di reservoar yang sudah lama ditinggalkan.

Item Type: Book
Subjects: T Technology > TN Mining engineering. Metallurgy > TN1-997 Mining engineering. Metallurgy
#1 Repository of Teaching and Learning Process (PBM) > Buku Referensi (Reference Book)
Divisions: 03-Faculty of Engineering > 31201-Mining Engineering (S1)
Depositing User: Prof, Dr. Ir., Eddy Ibrahim Syueb ., MS., CP., IPU., ASEAN.Eng
Date Deposited: 02 May 2023 23:53
Last Modified: 10 May 2023 04:44
URI: http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/98949

Actions (login required)

View Item View Item