Desain Neutronik Reaktor Cepat Berpendingin Helium 900 MWth Dengan Skema Burnup Radial MCANDLE Berbasis Bahan Bakar Thorium Mix Oxyde (Th, Pu)O2

Monado, Fiber and Ariani, Menik (2022) Desain Neutronik Reaktor Cepat Berpendingin Helium 900 MWth Dengan Skema Burnup Radial MCANDLE Berbasis Bahan Bakar Thorium Mix Oxyde (Th, Pu)O2. Jurnal Penelitian Sains, 24 (3). pp. 144-148. ISSN 1410-7058

[thumbnail of Desain Neutronik Reaktor_Damri_2022.pdf] Text
Desain Neutronik Reaktor_Damri_2022.pdf

Download (723kB)

Abstract

Desain Neutronik Reaktor Cepat Berpendingin Helium 900 MWth bahan bakar Thorium Mix Oxyde telah dilakukan. Dibutuhkan penambahan bahan bakar fisil Pu239 karena thorium alam tidak memiliki isotop fisil Perhitungan dilakukan menggunakan simulasi komputasi dengan program SRAC. Reaktor ini menggunakan Skema Burnup MCANDLE arah Radial dengan membagi teras reaktor menjadi 10 bagian. Setelah 10 tahun periode burn up, bahan bakar di shuffling secara radial dari bagian 1 ke bagian 2, bagian 2 ke bagian 3, begitu seterusnya sampai bahan bakar di bagian 9 di-shuffling ke bagian 10 sehingga bahan bakar bagian 10 dikeluarkan dari teras reaktor dan bahan bakar baru ditempatkan di bagian 1. Hasil perhitungan menunjukkan bahwa komposisi bahan bakar 86% Th dan 14% Pu239 dalam keadaan kritis sampai pada tahun ke 4 ditunjukkan dengan nilai keff 1,012 dengan reaktivitas 0,0119.

Item Type: Article
Subjects: Q Science > QC Physics > QC1-999 Physics
Divisions: 08-Faculty of Mathematics and Natural Science > 45102-Physics (S2)
Depositing User: Dr Fiber Monado
Date Deposited: 20 Jun 2023 02:05
Last Modified: 20 Jun 2023 02:05
URI: http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/111748

Actions (login required)

View Item View Item