Penelitian Awal Konservasi Penyu di Pulau Maspari Provinsi Sumatera Selatan

Ridho, Moh. Rasyid (2008) Penelitian Awal Konservasi Penyu di Pulau Maspari Provinsi Sumatera Selatan. Jurnal Pengelolaan Lingkungan dan Sumberdaya Alam, 7 (2). pp. 87-93. ISSN 1693-0391

[thumbnail of 1_Cover_Penelitian_Awal_Konservasi_Penyu.pdf]
Preview
Text
1_Cover_Penelitian_Awal_Konservasi_Penyu.pdf

Download (13MB) | Preview
[thumbnail of 1_Naskah_Penelitian_Awal_Konservasi_Penyu2070176220.pdf]
Preview
Text
1_Naskah_Penelitian_Awal_Konservasi_Penyu2070176220.pdf

Download (13MB) | Preview
[thumbnail of 1_Daftar_Isi_Penelitian_Awal_Konservasi_Penyu.pdf]
Preview
Text
1_Daftar_Isi_Penelitian_Awal_Konservasi_Penyu.pdf

Download (13MB) | Preview

Abstract

Belum ada informasi mengenai penyu di Pulau Maspari. Langkah awal yang dapat dilakukan adalah dengan melakukan penelitian mengenai keberadaan penyu di pulau tersebut yang mencakup jumlah dan jenis penyu serta perlu pula dilakukan pemetaan pulau Maspari. Penelitian ini dilakukan di Pulau Maspari pada koordinat sekitar 03o13,036'S dan 106o 12,832'E. Penelitian ini dilaksanakan pada Bulan Juli 2007. Stasiun pengamatan meliputi sekeliling pulau. Pengamatan terutama dilakukan pada sisi pulau yang terdapat jejak penyu dan yang terdapat sarang. Hasil penelitian menunjukkan jumlah penyu sisik (Chetonia mydas) yang naik sebanyak 24 ekor, dengan jumlah telur 3060 butir dengan rata-rata diameter 3 sentimeter. Hasil perhitungan dan klasifikasi citra didapatkan luasan masing- masing kelas yaitu, perairan 14,8 Ha, darat 6,1 Ha, terumbu karang 10,3 Ha, pasir 1 t,l Ha. Jadi total luas adal ah 42,3 Ha

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Konservasi, penyu, Pulau Maspari
Subjects: Q Science > QH Natural history > QH301 Biology
Q Science > QL Zoology > QL1-991 Zoology
Divisions: 08-Faculty of Mathematics and Natural Science > 46201-Biology (S1)
Depositing User: Moh. Rasyid Ridho
Date Deposited: 24 Oct 2019 02:48
Last Modified: 24 Oct 2019 02:48
URI: http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/12590

Actions (login required)

View Item View Item