ANALISIS PUTUSAN MAHKAMAH KONSTITUSI NOMOR 43/PUU-XIII/2015 TENTANG PENCABUTAN KEWENANGAN KOMISI YUDISIAL DALAM PROSES SELEKSI HAKIM

KURNIAWAN, AHMAD ISHAK and Syarifuddin, Amir and Flambonita, Suci (2016) ANALISIS PUTUSAN MAHKAMAH KONSTITUSI NOMOR 43/PUU-XIII/2015 TENTANG PENCABUTAN KEWENANGAN KOMISI YUDISIAL DALAM PROSES SELEKSI HAKIM. Undergraduate thesis, Sriwijaya University.

Full text not available from this repository. (Request a copy)

Abstract

Skripsi ini berjudul analisi putusan makamah konstitusi nomor 43/PUU-XIII/2015 tentang pencabutan kewenangan komisi yudisial dalam proses seleksi hakim. Skripsi ini dilatar belakangi putusan makamah konstitusi nomor 43/PUU-XIII/2015, didalam keputusan nya makamah konstitusi mancabut kewenagan komisi yudisial yang secara bersama makamah agung melakukan proses seleksi hakim dilingkungan peradilan umum, peradilan agama dan peradilan tata usaha negara yang diatur dalam pasal 12A ayat (2) DAN (3) undang-undang nomor 49 tahun 209 tentang peradilan umum, pasal 13 ayat (2) dan (3) undang-undang nomor 50 tahun 2009 tentang peradilan agama, dan pasal 14A ayat (2) dan (3) undang-undang nomor 51 tahun 2009 tentang peradilan tata negara. Dalam skripsi ini membahas masalah bagaimana dasar pertimbangan hakim makamah konstitusi dallam putusan nomor 43/PUU-XIII/2015. Penelitian yang dilaksanakan yaitu termasuk dalam metode penelitian hukum normatif, yaitu metode yang dilakukan dengan cara meneliti bahan pustaka yang ada. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer berupa undang-undang dasar 1945 putusan makamah konstitusi nomor 43/PUU-XIII/2015 dan undang-undang nomor 48 tahun 2009 tentang kekuasaan kehakiman, bahan data skunder yaitu bahan hukum yang berguna untuk memberikan penjelasan pengenai bahan hukum primer seperti buku-buku, literature,jurnal dan lain-lain, serta bahan hukum tersier seperti kamus dan ensiklopedia. Pembahasan pada skripsi ini adalah analisis dasar pertimbangan hakim makamah konsitusi daalm putusan nomor 43/PUU-XIII/2015 tentang pencabutan kewenangan komosi yudisial dalam proses selleksi hakim. Dalam putusan makamah konsitusi nomor 43/PUU-XIII/2015 , hakim makamah konsitusi dalam dasar pertimbangannya memiliki aspek yuridis. Filosofis dan sosiologi dalam menjatukan putusan nomor34 /PUU-XIII/2015

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Seleksi Hakim, Komisi Yudisial, Mahkamah Agung, Mahkamah Konstitusi, Hakim
Subjects: K Law > K Law (General) > K3370 Constitutional courts and procedure
K Law > KZ Law of Nations > KZ199-218 Judicial decisions and arbitral awards. Law reports
Divisions: 02-Faculty of Law > 74201-Law (S1)
Depositing User: Mrs Dies Meirita Sari
Date Deposited: 20 Nov 2019 03:11
Last Modified: 20 Nov 2019 03:11
URI: http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/17237

Actions (login required)

View Item View Item