Zuhir, Mada Apriandi (2012) Hak Asasi Manusia; Implementasi Hukum dan Peraturan Perundang Undangan. Manual. Fakultas Hukum UNSRI, Palembang. (In Press)
Preview |
Text
Cover (6).pdf Download (107kB) | Preview |
Preview |
Text
ISI (4).pdf Download (5MB) | Preview |
Abstract
Konstitusi Indonesia secara tegas telah menjamin adanya hak hak sipil dalam Undang undang Dasar (UUD)1945. UUD 1945 menegaskan bahwa hak hak sipil dan politik warga Negara telah menjadi hak hak konstitusional yang menjadikan adanya keharusan bagi Negara untuk melindungi hak hak tersebut. Juga dinyatakan bahwa dengan tegas tentang jaminan berbagai hak asasi baik hak hak sipil politik maupun hak hak ekonomi,social dan budaya. Regulasi yang memperkuat jaminan atas perlindungan terhadap hak hak sipil danpolitik tersebut tertuang dalam Undang undang No.39 tahun 1999 tentang Hak Asasi Manusia. UU ini dapat dikatakan merupakan undang undang payung dari semua regulasi yang mengatur tentang hak asasi manusia di Indonesia. Selain mengatur tentang berbagai macam hak dasar warga Negara,UU No.39 tahun 1999 juga menegaskan tentang kewajiban dan tanggung jawab pemerintah untuk menghormati,melindungi,menegakkan dan memajukan ham yang diatur dalam UU ham,peraturan perundang undangan lainnya dan hukum Internasional tentang ham yang diterima oleh Negara Republik Indonesia (Ps. 71 UU 39 Tahun 1999). Dari kedua regulasi diatas, baik UUD 1945 maupun UU NO.39 tahun1999 menunjukkan keterkaitan antara jaminan atas hak hak asasi dan kewajiban atas pemenuhannya. Hal ini menjadikan Negara, terutama pemerintah, untuk berkewajiban untuk melakukan serangkaian tindakan yang menjamin atas implementasi yang efektif dalam berbagai bidang diantaranya dalam peraturan perundang undangan yang sesuai dengan hak asasi manusia dan langkah langkah lainnya dalam segala bidang
Item Type: | Monograph (Manual) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | hak asasi manusia,undang undang dasar 1945,ekonomi,sosial |
Subjects: | K Law > K Law (General) > K1-7720 Law in general. Comparative and uniform law. Jurisprudence |
Divisions: | 02-Faculty of Law > 74201-Law (S1) |
Depositing User: | backup admin |
Date Deposited: | 24 Jan 2020 06:57 |
Last Modified: | 24 Jan 2020 06:57 |
URI: | http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/25322 |
Actions (login required)
View Item |