PARDEDE, EVELINA and Saleh, Rosmiati Chodidjah and Ishak, Zulkarnain (2011) PENGARUH PENGGUNAAN KARTU KREDIT TERHADAP VELOCITY OF MONEY. Undergraduate thesis, Sriwijaya University.
Text
RAMA_60201_01071002068.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (101MB) | Request a copy |
|
Preview |
Text
RAMA_60201_01071002068_0017055602_0007065401_01_front_ref.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (22MB) | Preview |
Text
RAMA_60201_01071002068_0017055602_0007065401_02.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (10MB) | Request a copy |
|
Text
RAMA_60201_01071002068_0017055602_0007065401_03.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (3MB) | Request a copy |
|
Text
RAMA_60201_01071002068_0017055602_0007065401_04.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (46MB) | Request a copy |
|
Text
RAMA_60201_01071002068_0017055602_0007065401_05.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (1MB) | Request a copy |
|
Text
RAMA_60201_01071002068_0017055602_0007065401_06_ref.pdf - Bibliography Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (1MB) | Request a copy |
|
Text
RAMA_60201_01071002068_0017055602_0007065401_07_lamp.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (16MB) | Request a copy |
Abstract
Penelitian ini berjudul pengaruh penggunaan kartu kredit terhadap velocity of money. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengkaji pengaruh penggunaan kartu kredit terhadap velocityof money yang menggunakan data kuartalan periode Maret 2003 sampai dengan Juni 2011. Penelitian ini menggunakan metode OLS. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang diperoleh dari Bank Indonesia dan Badan Pusat Statistik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa selama tiga puluh empat kuartal tepatnya Maret 2003 sampai dengan Juni 2011 pengaruh penggunaan kartu kredit terhadap velocity ofmoney adalah positif, artinya ketika kartu kredit meningkat/menurun maka velocity of money juga meningkat/menurun. Berdasarkan hasil penelitian menggunakan Ordinary Least Square (OLS) atau metode kuadrat terkecil maka diperoleh hasil bahwa variabel kartu kredit menunjukkan hubungan yang signifikan dan berpengaruh positif terhadap velocity ofmoney artinya kenaikan kartu kredit sebesar 0,00000000135 menyebabkan kenaikan velocity ofmoney sebanyak 1 kali dengan probabilitas sebesar 0,0000. Agar penggunaan kartu kredit tidak memiliki dampak negatif terhadap pelaksanaan kebijakan moneter, kredibilitas bank sentral yang baik yang didukung dengan struktur necara yang sehat dan ketersediaan cadangan devisa yang cukup diperlukan agar upaya bank sentral melakukan operasi pengendalian moneter tetap dapat dilakukan secara optimal dalam menjaga stabilitas harga. Dengan pertumbuhan velocity ofmoney yang cepat maka harus diimbangi dengan peningkatan output agregaL Kata kunci : Kartu kredit dan Velocity ofMoney
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kartu kredit dan Velocity of Money |
Subjects: | H Social Sciences > HG Finance > HG1-9999 Finance |
Divisions: | 01-Faculty of Economics > 60201-Development Economics (S1) |
Depositing User: | Mrs. Elly Suryani |
Date Deposited: | 14 Jul 2021 04:24 |
Last Modified: | 14 Jul 2021 04:24 |
URI: | http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/49797 |
Actions (login required)
View Item |