PENGARUH LATIHAN DITANJAKAN TERHADAP KECEPATAN LARI SPRINT 60 METER PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 220 PALEMBANG

MUSTIKA, R.A. and Marsiyem, Marsiyem and Syafril, Djumadin (2010) PENGARUH LATIHAN DITANJAKAN TERHADAP KECEPATAN LARI SPRINT 60 METER PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 220 PALEMBANG. Undergraduate thesis, Sriwijaya University.

[thumbnail of RAMA_85201_56071006163.pdf] Text
RAMA_85201_56071006163.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (14MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_85201_56071006163_012125303_9900004489_01_front_ref.pdf]
Preview
Text
RAMA_85201_56071006163_012125303_9900004489_01_front_ref.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (3MB) | Preview
[thumbnail of RAMA_85201_56071006163_012125303_9900004489_02.pdf] Text
RAMA_85201_56071006163_012125303_9900004489_02.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_85201_56071006163_012125303_9900004489_03.pdf] Text
RAMA_85201_56071006163_012125303_9900004489_03.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_85201_56071006163_012125303_9900004489_04.pdf] Text
RAMA_85201_56071006163_012125303_9900004489_04.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (3MB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_85201_56071006163_012125303_9900004489_05.pdf] Text
RAMA_85201_56071006163_012125303_9900004489_05.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (333kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_85201_56071006163_012125303_9900004489_06_ref.pdf] Text
RAMA_85201_56071006163_012125303_9900004489_06_ref.pdf - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (183kB) | Request a copy
[thumbnail of RAMA_85201_56071006163_012125303_9900004489_07_lamp.pdf] Text
RAMA_85201_56071006163_012125303_9900004489_07_lamp.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini beijudul “Pengaruh Latihan Di tanjakan Terhadap Kecepatan Lan 60 Meter Pada Siswa Kelas V SD Negeri 220 Palembang” Latar belakang dalam penelitian ini adalah bahwa materi atletik mudah membosankan dan menjenuhkan terlebih materi yang menutama unsur fisik seperti lari tanjakan. Permasalahan dalam penelitian ini dibatasi dengan hal-hal sebagai berikut: 1) Latihan di tanjakan dengan jarak 20 sampai dengan 30 meter. 2) Lari 60 meter merupakan lari jarak pendek untuk siswa sekolah dasar. 3) Sampel penelitiannya adalah siswa kelas V.A SD Negeri 220 Palembang yang beijumlah 30 orang siswa. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Apakah Ada Pengaruh Latihan Di tanjakan Terhadap Kecepatan Lari 60 Meter Pada Siswa Kelas V SD Negeri 220 Palembang. Adapun manfaat penelitian ini adalah: 1) Bagi siswa, sebagai bahan ilmu pengetahuan serta menambah kemampuan dalam meningkatkan hasil lari sprint 60 meter. 2) Bagi guru penjasorkes yang sekaligus peneliti, sebagai bahan acuan dan pedoman dalam melati siswa untuk meningkatkan hasil lari sprint 60 meter. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Metode Eksperimen dengan populasi penelitiannya adalah kelas V.SD Negeri 220 Palembang dan sampelnya beijumlah 30 orang siswa. Analisis data menggunakan uji normalitas, uji homogenitas dan uji hipotesis. Hasil penelitian sebagai berikut 1) Pada Uji Normalitas baik terhadap kelompok eksperimen maupun terhadap kelompok kontrol data yang diperoleh berdistibusi nomal sebab sesuai dengan ketentuan bahwa -1 < Km < +1 dan pada data uji normalitas seluruh hasil kemiringan kurva (Km) diantara -1 dan +1. 2) Pada Uji Homogenitas sampel data berasal dari populasi yang homogen (sama), sebab sudah menjadi ketentuan bahwa syarat homogen sampel adalah jika X2 hitung < X2 tabel, diperoleh %2 tabel = 27,336 sedangkan X2 hitung = 20,825. 3) Pada Uji Hipotesis diperoleh data adalah t hitung (1^96) > t tabel (0,683) dengan taraf kepercayaan 0,25 % untuk jumlah sampel 30 adalah, sudah menjadi ketentuan bahwa apabila t hitung > t tabel, maka Ha (Hipotesis) diterima. Dengan demikian dapat disimpulkan latihan di tanjakan berpengaruh terhadap kecepatan lari sprint 60 meter pada siswa kelas V SD Negeri 220 Palembang.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Latihan ditanjakan dan kecepatan lari 60 meter.
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV1060.5-1098 Track and field athletics
Divisions: 06-Faculty of Education and Educational Science > 85201-Sports, Health and Recreation Education (S1)
Depositing User: Mrs Furika Furika
Date Deposited: 28 Jul 2022 03:30
Last Modified: 28 Jul 2022 03:30
URI: http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/74380

Actions (login required)

View Item View Item