Diagnosis Penyakit Gigi Periodontal Menggunakan Sistem Pakar Fuzzy

Nisa, Triana Dian and Primartha, Rifkie (2013) Diagnosis Penyakit Gigi Periodontal Menggunakan Sistem Pakar Fuzzy. JURNAL GENERIC, 8 (1). ISSN 1907-4093

[thumbnail of diagnosa_penyakit_gigi_periodontal.pdf]
Preview
Text
diagnosa_penyakit_gigi_periodontal.pdf

Download (461kB) | Preview

Abstract

Penyakit periodontal merupakan salah satu penyakit yang sangat meluas dalam kehidupan masyarakat. Seperti dalam semua cabang medis, untuk menerapkan pengobatan yang tepat hanya mungkin dengan diagnosis yang benar dari penyakit pada kedokteran gigi tersebut. Diagnosis ini diimplementasikan dengan evaluasi pemeriksaan klinis. Namun, pemeriksaan klinis ini mengandung ketidakpastian (ambiguitas) data, sehingga diperlukan perhitungan yang tepat dalam mengukur dan menentukan kriteria keparahan peradangan pada gigi. Pada penelitian ini dikembangkan sebuah perangkat lunak untuk diagnosis penyakit gigi periodontal. Metode yang digunakan adalah sistem pakar fuzzy. Pada penelitian ini dilakukan pengukuran relatif untuk mendapatkan nilai akurasi. Pengukuran relatif yang digunakan adalah Mean Percentage Absolute Error (MAPE). Mean Absolute Percentage Error merupakan nilai tengah kesalahan persentase absolute dari suatu peramalan atau prediksi. Hasil perhitungan nilai error menunjukan nilai error yang kecil yaitu sebesar 9,91%. Oleh karena itu nilai akurasi yang didapatkan pada penelitian ini adalah sebesar 90,09%.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Periodontal, Diagnosis, Ambiguitas Data, Sistem Pakar Fuzzy.
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75-76.95 Calculating machines > QA76 Computer software
Divisions: 09-Faculty of Computer Science > 55201-Informatics (S1)
Depositing User: ST.,MT. Rifkie Primartha
Date Deposited: 30 Sep 2019 08:17
Last Modified: 30 Sep 2019 08:17
URI: http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/9121

Actions (login required)

View Item View Item