Yosef, Yosef (2006) Pengembangan Sumber Pembelajaran Melalui Penelitian berbasis Tindakan. Ta'dib, IX (01). pp. 109-118. ISSN 1410-6973
Text
6. Ta'dib-Pengembangan Sumber Belajar Melalui Penelitian Berbasis Tindakan.pdf Download (408kB) |
Abstract
Isi pembelajaran terkait erat dengan materi pembelajaran. Materi dapat diperoleh dari berbagai sumber, sepanjang mendukung proses pembelajaran. Ketersediaan sumber-sumber pembelajaran yang melimpah tidak serta-merta mempermudah guru alam memilih materi yang dibutuhkan utamanya bila dikaitkan dengan aspek kesahihan. Sebagai implikasi guru seyogianya termotivasi untuk mengembangkan sendiri materi pembelajaran dari berbagai sumber secara sistematik. Pendekatan penelitian dan pengembangan berbasis penelitian tindakan di kelas dapat digunakan oleh guru dalam menghasilkan pembelajaran yang akurat. Kata Kunci: Materi pembelajaran, penelitian dan pengembangan, dan penelitian tindakan
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) > L7-991 Education (General) |
Divisions: | 06-Faculty of Education and Educational Science > 86201-Counseling (S1) |
Depositing User: | Dr. Yosef Yosef |
Date Deposited: | 26 Apr 2023 00:26 |
Last Modified: | 26 Apr 2023 00:26 |
URI: | http://repository.unsri.ac.id/id/eprint/97331 |
Actions (login required)
View Item |